KATAKAMUS.ID

   Advertisements:

tekel

/tékel/ menangani (menggarap, mengerjakan): proses, cara, perbuatan menekel; penanganan; penggarapan; pengerjaan

Download Gambar

abian

pembagian hasil ladang atau tegalan, pemilik dan penggarap masing-masing mendapat setengah dr hasil keseluruhan

Download Gambar

aglomerat

gumpalan batuan yg terdiri atas komponen batu bersudut, batu bulat, atau kerikil yg pekat menjadi satu krn adanya bahan perekat (msl tanah liat); batuan sedimen untuk batuan endapan vulkanis yg diikat oleh abu kepundan

Download Gambar

akualung

alat bantu pernapasan untuk menyelam, ditaruh di atas punggung penyelam (merek dagang)

Download Gambar

alip

, bermain cari-carian

Download Gambar

alis

bulu di dahi di atas mata; kening: -- nya indah spt semut beriring

Download Gambar

alpaka

jenis hewan menyusui spt domba berleher panjang yg diternakkan di Peru dan menghasilkan wol

Download Gambar







Kamus Bahasa Indonesia

Kamus Psikologi

Bahasa Jawa - Indonesia

Bahasa Indonesia - Jawa

Sinonim Kata

Akronim Kata

Kamus Aceh

Kamus Farmasi

Kamus Sansekerta

Istilah Kedokteran

Istilah Hukum

Istilah Ekonomi

Istilah Biologi

Kumpulan Kata-kata Semangat

Kumpulan Kata-kata Gaul

Kumpulan Tebakan Lucu

Kumpulan Peribahasa Indonesia

Kumpulan Status WA

Kumpulan Status Lucu

Kumpulan Status

Artikel

Arti Nama

Pencipta Lagu

Tutorial Origami