KATAKAMUS.ID

   Advertisements:

repertoar

/répertoar/ persediaan nyanyian, lakon, opera yg dimiliki seseorang atau suatu kelompok seni yg siap untuk dimainkan; daftar lagu, judul sandiwara, opera, dsb yg akan disajikan oleh pemain musik, sanggar penyanyi, dsb; perbendaharaan bahasa (dialek, ragam) yg dimiliki oleh seseorang atau masyarakat

Download Gambar

afiksasi

proses atau hasil penambahan afiks (prefiks, konfiks, sufiks) pd kata dasar

Download Gambar

afuah

afu·ah ? afwah

Download Gambar

agresif

/agrésif/ bersifat atau bernafsu menyerang; cenderung (ingin) menyerang sesuatu yg dipandang sbg hal atau situasi yg mengecewakan, menghalangi, atau menghambat;-- bersifat maju dan menyerang dl suatu kegiatan (ekonomi, politik, olahraga, dsb); hal (sifat, tindak) agresif

Download Gambar

agrisilvikultur

pertanian rakyat yg dilakukan di areal kehutanan

Download Gambar

aki

alat untuk menghimpun tenaga listrik (dipakai pd mesin mobil dsb); penghasil dan penyimpan daya listrik hasil reaksi kimia; peranti untuk mengubah tenaga listrik menjadi tenaga kimia atau sebaliknya

Download Gambar

akrilat

ester atau garam yg mengandung gugus CH2=CHCOO atau ion CH2CHCOO

Download Gambar







Kamus Bahasa Indonesia

Kamus Psikologi

Bahasa Jawa - Indonesia

Bahasa Indonesia - Jawa

Sinonim Kata

Akronim Kata

Kamus Aceh

Kamus Farmasi

Kamus Sansekerta

Istilah Kedokteran

Istilah Hukum

Istilah Ekonomi

Istilah Biologi

Kumpulan Kata-kata Semangat

Kumpulan Kata-kata Gaul

Kumpulan Tebakan Lucu

Kumpulan Peribahasa Indonesia

Kumpulan Status WA

Kumpulan Status Lucu

Kumpulan Status

Artikel

Arti Nama

Pencipta Lagu

Tutorial Origami