KATAKAMUS.ID

   Advertisements:

nanas

tanaman tropis dan subtropis, buahnya berbentuk bulat panjang, kira-kira sebesar kepala orang, kulit buahnya bersusun sisik, berbiji mata banyak, daunnya panjang, berserat, dan berduri pd kedua belah sisinya; buah nanas;-- nanas berbatang pendek, daun berdaging, berbentuk pita lanset, panjang 130—160 cm, berduri tajam pd ujung dan tepi, mengandung serat, berguna untuk industri tali, buah tidak berbentuk; ; -- tanaman hias yg berhelai daun panjang meruncing, lurus atau bergelombang dng warna daun belang-belang kuning dan hijau muda atau berwarna daun merah berbelang putih; ; -- nanas berhelai daun rapat, berbentuk lanset, bagian bawah daun ungu, bagian atas hijau, bunga kecil-kecil; ; -- nanas belanda; -- nanas belanda; -- nanas belanda

Download Gambar

agal

serat kulit batang gebang (untuk dibuat tali)

Download Gambar

aglutinat

lekatan bersama menjadi massa, digunakan sbg tes untuk mengetahui apakah darah seseorang yg sehat dapat dipindahkan ke dl tubuh seseorang yg sakit

Download Gambar

akhirat

alam setelah kehidupan di dunia; alam baka: perbuatan jahat akan mendapat hukuman di --

Download Gambar

aksi

gerakan: --; tindakan: --; sikap (gerak-gerak, tingkah laku) yg dibuat-buat: elok sekali (tt pakaian, tingkah laku, dsb): ;-- tindakan militer thd suatu negara; serbuan (serangan) yg menggunakan kekuatan militer; -- aksi militer setempat yg dilakukan oleh tentara pemerintah tanpa pernyataan perang yg resmi thd orang yg dianggap melanggar keamanan dan ketertiban internasional; gerakan yg bermaksud memulihkan keamanan (istilah yg digunakan Belanda ketika memerangi Indonesia untuk mendapatkan kembali jajahannya); bergerak melakukan sesuatu; bertindak; bertingkah laku yg dibuat-buat; berlagak

Download Gambar







Kamus Bahasa Indonesia

Kamus Psikologi

Bahasa Jawa - Indonesia

Bahasa Indonesia - Jawa

Sinonim Kata

Akronim Kata

Kamus Aceh

Kamus Farmasi

Kamus Sansekerta

Istilah Kedokteran

Istilah Hukum

Istilah Ekonomi

Istilah Biologi

Kumpulan Kata-kata Semangat

Kumpulan Kata-kata Gaul

Kumpulan Tebakan Lucu

Kumpulan Peribahasa Indonesia

Kumpulan Status WA

Kumpulan Status Lucu

Kumpulan Status

Artikel

Arti Nama

Pencipta Lagu

Tutorial Origami