KATAKAMUS.ID

   Advertisements:

mah

kata untuk menyatakan penegasan ucapan, biasanya digunakan setelah kata ganti orang; sih: dia -- jarang di rumah

Download Gambar

afinitas

ketertarikan atau simpati yg ditandai oleh persamaan kepentingan; kecenderungan suatu unsur atau senyawa untuk membentuk ikatan kimia dng unsur atau senyawa lain

Download Gambar

aglomerasi

pengumpulan atau pemusatan dl lokasi atau kawasan tertentu: pengumpulan, dan/atau penumpukan partikel atau zat menjadi satu

Download Gambar

akur

mufakat; setuju; seia sekata; bersatu hati: ; cocok; sesuai: ; v menyetujui; mengiakan; menyesuaikan; mencocokkan; memperdamaikan orang (bertengkar dsb); menyatukan supaya rukun (seia sekata dsb); kesetujuan

Download Gambar

aleksia

/aléksia/ hilangnya kesanggupan membaca kata-kata tertulis atau tercetak

Download Gambar

alih-alih

dng tidak disangka-sangka; kiranya: disangkanya sudah pergi, -- masih tidur

Download Gambar







Kamus Bahasa Indonesia

Kamus Psikologi

Bahasa Jawa - Indonesia

Bahasa Indonesia - Jawa

Sinonim Kata

Akronim Kata

Kamus Aceh

Kamus Farmasi

Kamus Sansekerta

Istilah Kedokteran

Istilah Hukum

Istilah Ekonomi

Istilah Biologi

Kumpulan Kata-kata Semangat

Kumpulan Kata-kata Gaul

Kumpulan Tebakan Lucu

Kumpulan Peribahasa Indonesia

Kumpulan Status WA

Kumpulan Status Lucu

Kumpulan Status

Artikel

Arti Nama

Pencipta Lagu

Tutorial Origami