KATAKAMUS.ID

   Advertisements:

karib

dekat (tt hubungan famili); rapat dan erat (tt persahabatan dsb); intim: -- sanak saudara (dekat dan jauh); rapat hubungannya dng; bersahabat: ; ada hubungan darah; berfamili: mendekati atau merapati (dl hubungan); berusaha bersahabat dng: mengarib; merapatkan (persaudaraan dsb); mempererat tali silaturahmi; mendekatkan: persahabatan; persaudaraan: keadaan (perihal) karib; perihal persaudaraan (perhubungan kaum keluarga); keeratan (dl hubungan persahabatan); 2 kebaikan

Download Gambar

abrit-abrit

dl keadaan berlari tunggang-langgang (atau tergesa-gesa)

Download Gambar

adikuasa

berkekuatan amat besar atau luar biasa; (tt negara, bangsa): ; perihal adikuasa

Download Gambar

adisi

penambahan yg dilakukan secara terus-menerus; hasil penambahan; tambahan; penambahan senyawa thd senyawa lain sehingga terjadi reaksi; zat-zat yg ditambahkan

Download Gambar

akrobat

kemahiran dl melakukan berbagai ketangkasan (spt berjalan di atas tali, naik sepeda beroda satu, menerbangkan pesawat udara);-- putusan yg berubah-ubah secara mendadak dl persoalan yg sama dan sering terjadi cabut-mencabut atau ralat-meralat suatu putusan atau kebijakan; -- pernyataan yg dikeluarkan hari ini, bisa bertentangan dng pernyataan beberapa saat kemudian; kader politik yg menyeberang ke partai lain; bermain akrobat

Download Gambar

aksiomatis

dapat diterima sbg kebenaran tanpa pembuktian; bersifat aksioma

Download Gambar

ala

tanah yg tidak dikerjakan lagi, tetapi pemilik atau keturunannya masih mempunyai hak utama atas tanah itu

Download Gambar







Kamus Bahasa Indonesia

Kamus Psikologi

Bahasa Jawa - Indonesia

Bahasa Indonesia - Jawa

Sinonim Kata

Akronim Kata

Kamus Aceh

Kamus Farmasi

Kamus Sansekerta

Istilah Kedokteran

Istilah Hukum

Istilah Ekonomi

Istilah Biologi

Kumpulan Kata-kata Semangat

Kumpulan Kata-kata Gaul

Kumpulan Tebakan Lucu

Kumpulan Peribahasa Indonesia

Kumpulan Status WA

Kumpulan Status Lucu

Kumpulan Status

Artikel

Arti Nama

Pencipta Lagu

Tutorial Origami