KATAKAMUS.ID

   Advertisements:

kalsium

logam putih, menyerupai kristal; unsur dng nomor atom 20, berlambang Ca, dan bobot atom 40,08;-- fosfat yg dapat terdiri atas garam berbasa satu, berbasa dua, atau fosfat yg berbasa tiga, masing-masing dng rumus kimia CaH4 (PO4)2, H2O, CaHPO4, dan Ca3 (PO4)2; -- garam kalsium dr asam karbonat dng rumus molekul CaCO3, penyusun utama batuan gamping, marmer, dsb

Download Gambar

ajuster

penasihat hukum; orang yg menentukan biaya pembayaran asuransi (sesudah terjadi kebakaran dsb)

Download Gambar

alam

segala yg ada di langit dan di bumi (spt bumi, bintang, kekuatan): --; lingkungan kehidupan: --; segala sesuatu yg termasuk dl satu lingkungan (golongan dsb) dan dianggap sbg satu keutuhan: -- segala daya (gaya, kekuatan, dsb) yg menyebabkan terjadinya dan seakan-akan mengatur segala sesuatu yg ada di dunia ini: yg bukan buatan manusia: dunia: -- kerajaan; daerah; negeri: ---- alam sesudah kehidupan di dunia; -- alam tempat arwah berada sesudah orang meninggal; -- alam tempat roh halus atau roh yg sudah meninggal; -- tempat kekal roh (zat hidup) manusia yg telah meninggal; akhirat; -- alam dr waktu mati sampai dibangkitkan dr mati pd hari kiamat; alam samar; alam kubur; -- dunia yg luas ini -- alam yg berada di luar jangkauan manusia biasa, tempat makhluk halus dan tenaga yg luar biasa; -- alam besar; alam semesta; makrokosmos; -- alam baka; -- alam barzakh; -- alam tempat malaikat dan roh; -- tempat kehidupan makhluk lain di alam yg merupakan gambaran dr bentuk sebenarnya di alam asalnya atau aslinya; -- alam tumbuh-tumbuhan; -- segala (cara berpikir dsb) yg ada dl pikiran; -- alam pd saat manusia masih dl kandungan ibu; gua garba; -- alam kecil; mikrokosmos; -- alam barzakh; -- seluruh alam; mempunyai alam;~ tidak lekas marah; sifat; keadaan: usaha manusia mempengaruhi ~ suatu daerah

Download Gambar

alap

bagus; elok: , berjalan perlahan-lahan dng eloknya

Download Gambar

alokasi

penentuan banyaknya barang yg disediakan untuk suatu tempat (pembeli dsb); penjatahan; penentuan banyaknya uang (biaya) yg disediakan untuk suatu keperluan: pembagian pengeluaran dan pendapatan (di suatu departemen, instansi, atau cabang perusahaan), baik dl perencanaan maupun pelaksanaannya; penentuan penggunaan sumber daya secara matematis (msl tt tenaga kerja, mesin, dan perlengkapan) demi pencapaian hasil yg optimal;-- pembagian biaya barang, jasa; pembagian jumlah segolongan biaya kpd sejumlah rekening dng tujuan mengidentifikasi biaya dng produk yg dihasilkan oleh barang atau jasa itu; -- pembagian biaya pembangunan yg dilakukan pemerintah berdasarkan prinsip "prioritas" bagi bidang pembangunan yg telah ditetapkan pemerintah dl jangka waktu tertentu; menentukan banyaknya barang yg disediakan untuk suatu tempat (pembeli dsb): menentukan banyaknya uang (biaya) yg disediakan untuk suatu keperluan (kegiatan); proses, cara, perbuatan mengalokasikan

Download Gambar

alot

tidak mudah putus; liat; tidak lancar; sukar menemukan pemecahan (tt perundingan dsb): perundingan mengenai masalah Kamboja ternyata berjalan --

Download Gambar

alperes

/alpérés/ ikan laut, bermacam-macam jenisnya, spt -- batu; -- jawa

Download Gambar







Kamus Bahasa Indonesia

Kamus Psikologi

Bahasa Jawa - Indonesia

Bahasa Indonesia - Jawa

Sinonim Kata

Akronim Kata

Kamus Aceh

Kamus Farmasi

Kamus Sansekerta

Istilah Kedokteran

Istilah Hukum

Istilah Ekonomi

Istilah Biologi

Kumpulan Kata-kata Semangat

Kumpulan Kata-kata Gaul

Kumpulan Tebakan Lucu

Kumpulan Peribahasa Indonesia

Kumpulan Status WA

Kumpulan Status Lucu

Kumpulan Status

Artikel

Arti Nama

Pencipta Lagu

Tutorial Origami