KATAKAMUS.ID

   Advertisements:

implantasi

pelekatan embrio pd dinding rahim; nidasi; penyelipan enten pd inangnya

Download Gambar

absorben

/absorbén/ zat yg menyerap materi atau tenaga; zat yg dapat menyerap atau menarik gas lembapan atau cairan ke dl pori-porinya

Download Gambar

acara

, mempersilakan (duduk, makan, dsb)

Download Gambar

agroindustri

industri di bidang pertanian

Download Gambar

akhirulkalam

ungkapan yg dipakai untuk mengakhiri surat, uraian, pidato, dsb

Download Gambar

aksen

/aksén/ tekanan suara pd kata atau suku kata: pelafalan khas yg menjadi ciri seseorang; logat: -- tekanan: ; tanda diakritik: pd huruf e itu terdapat -- , yaitu tanda tambahan pd huruf yg banyak mengubah nilai fonetis

Download Gambar

aktuaria

pegawai asuransi yg bertugas melaksanakan perhitungan keuangan perusahaan; hal yg berhubungan dng penafsiran sebelum penetapan asuransi

Download Gambar







Kamus Bahasa Indonesia

Kamus Psikologi

Bahasa Jawa - Indonesia

Bahasa Indonesia - Jawa

Sinonim Kata

Akronim Kata

Kamus Aceh

Kamus Farmasi

Kamus Sansekerta

Istilah Kedokteran

Istilah Hukum

Istilah Ekonomi

Istilah Biologi

Kumpulan Kata-kata Semangat

Kumpulan Kata-kata Gaul

Kumpulan Tebakan Lucu

Kumpulan Peribahasa Indonesia

Kumpulan Status WA

Kumpulan Status Lucu

Kumpulan Status

Artikel

Arti Nama

Pencipta Lagu

Tutorial Origami