KATAKAMUS.ID

   Advertisements:

epibentos

/épibéntos/ komunitas makhluk hidup yg hidup pd permukaan dasar laut atau danau

Download Gambar

absen

/absén/ tidak masuk (sekolah, kerja, dsb); tidak hadir; memanggil (menyebutkan, membacakan) nama-nama orang pd daftar nama untuk memeriksa hadir tidaknya orang: setiap pagi guru ~ murid-muridnya

Download Gambar

aduh

kata seru untuk menyatakan rasa heran, sakit, dsb; berseru aduh; mengeluh: ; mengaduh dng tiba-tiba

Download Gambar

adun

elok (krn berhias);-- indah-indah; berjenis-jenis warnanya; berhias; berdandan: memperelok dng perhiasan dsb; mendandani: ~ alat bersolek; hiasan: orang yg suka berpakaian yg indah-indah; pesolek

Download Gambar

aib

malu : ; cela; noda; salah; keliru: ; mempermalukan: ; mencela; menodai (nama baik): ; cela; noda; perasaan malu: kejadian itu merupakan suatu ~ bagi keluarganya

Download Gambar

akhirusanah

akhir tahun: khataman Alquran kali ini merupakan khataman -- menjelang bulan Ramadan

Download Gambar

akseptabel

/akséptabel/ dapat atau pantas diterima; berterima: cukup; memadai: tarian itu dianggap -- untuk ditampilkan di depan tamu

Download Gambar







Kamus Bahasa Indonesia

Kamus Psikologi

Bahasa Jawa - Indonesia

Bahasa Indonesia - Jawa

Sinonim Kata

Akronim Kata

Kamus Aceh

Kamus Farmasi

Kamus Sansekerta

Istilah Kedokteran

Istilah Hukum

Istilah Ekonomi

Istilah Biologi

Kumpulan Kata-kata Semangat

Kumpulan Kata-kata Gaul

Kumpulan Tebakan Lucu

Kumpulan Peribahasa Indonesia

Kumpulan Status WA

Kumpulan Status Lucu

Kumpulan Status

Artikel

Arti Nama

Pencipta Lagu

Tutorial Origami