KATAKAMUS.ID

   Advertisements:

Cincin dua setara

Kiasan kepada gadis yang bujang yang sama dan setara yang satu cantik , yang satu tampan

Download Gambar

Baca juga :

Ada bukit dibalik pendakian

Ada masalah baru dibalik masalah yang sudah terpecahkan

Adakah air dalam tong berkocak, melainkan air yang setengah tong itu juga yang berkocak

Orang yang pandai tidak akan sombong, hanya orang yang bodoh jua yang mau berbuat demikian

Adat dunia balas-membalas, syariat palu-memalu

Kebaikan hendaknya dibalas dengan kebaikan, kejahatan dibalas dengan kejahatan pula

Air diminum rasa duri, nasi dimakan rasa sekam

Makan dan minum terasa tak enak karena hati sedang gelisah

Ajal di tangan Tuhan

Mati itu ditentukan oleh Tuhan

Akal seperti kancil beranak

Sangat cerdik dan licin sekali

Aku nampak olah, kelibat hang sudah kutahu

Bagi seorang yang bijaksana, dangkal atau dalamnya pengetahuan seseorang dapat diketahui

Kamus Bahasa Indonesia

Kamus Psikologi

Bahasa Jawa - Indonesia

Bahasa Indonesia - Jawa

Sinonim Kata

Akronim Kata

Kamus Aceh

Kamus Farmasi

Kamus Sansekerta

Istilah Kedokteran

Istilah Hukum

Istilah Ekonomi

Istilah Biologi

Kumpulan Kata-kata Semangat

Kumpulan Kata-kata Gaul

Kumpulan Tebakan Lucu

Kumpulan Peribahasa Indonesia

Kumpulan Status WA

Kumpulan Status Lucu

Kumpulan Status

Artikel

Arti Nama

Pencipta Lagu

Tutorial Origami