Kamus Istilah kesehatan » Triple Burden Disease

Triple Burden Disease

Tiga beban penyakit; (1) masih tingginya angka kesakitan penyakit menular klasik. Angka kesakitan dan kematian relatif cukup tinggi dan berlangsung sangat cepat menjadi masalahnya, misalnya Tuberkulosis (TB), Kusta, Diare, DBD, Filarisisi, Malaria, Leptospirosis, dll, (2) tingginya angka kesakitan dan kematian akibat Penyakit Tidak Menular (Non-Communicable Disease), misalnya Hipertensi, Diabetes Mellitus, Penyakit Cardiovaskuler (CVD), Ischemic Heart Disese, PPOK, Kanker, dll, (3) munculnya penyakit baru (new emerging Infectious disease) yang antara lain dapat disebabkan oleh virus lama yang bermutasi, seperti HIV (1983), SARS (2003), Avian Influenza (2004), dan H1N1 (2009).

Berikut ini adalah arti istilah Triple Burden Disease yang berarti Tiga beban penyakit; (1) masih tingginya angka kesakitan penyakit menular klasik. Angka kesakitan dan kematian relatif cukup tinggi dan berlangsung sangat cepat menjadi masalahnya, misalnya Tuberkulosis (TB), Kusta, Diare, DBD, Filarisisi, Malaria, Leptospirosis, dll, (2) tingginya angka kesakitan dan kematian akibat Penyakit Tidak Menular (Non-Communicable Disease), misalnya Hipertensi, Diabetes Mellitus, Penyakit Cardiovaskuler (CVD), Ischemic Heart Disese, PPOK, Kanker, dll, (3) munculnya penyakit baru (new emerging Infectious disease) yang antara lain dapat disebabkan oleh virus lama yang bermutasi, seperti HIV (1983), SARS (2003), Avian Influenza (2004), dan H1N1 (2009)..

gambar Triple Burden Disease

Cara download gambar : Tekan gambar di atas beberapa detik sampai muncul menu, kemudian pilih save atau download gambar


ADI (Acceptable Daily Intake)

Batasan berapa banyak konsumsi BTP (Bahan Tambahan Pangan) yang dapat...


AIPKI

Asosiasi Institusi pendidikan Kedokteran Indonesia


Alat Kesehatan Elektromedik Radiasi

Alat kesehatan yang menggunakan sumber listrik AC atau DC untuk...


Alcoholism

Sebuah penyakit adiktif ditandai oleh penggunaan alkohol dan menggambarkan berbagai...


Anak penyandang post traumatic syndrome disorder (PTSD)

Trauma pada anak akibat bencana alam, perang, atau kerusuhan, anak-anak...


Angka Kelahiran Kasar = Crude Birth Rate (CBR)

Jumlah kelahiran selama 1 tahun tiap 1000 penduduk.


APE (Arus Puncak Ekspirasi) = Peak Expiratory Flow / Peak Expiratory Flow Rate (PEFR)

Kecepatan ekspirasi maksimal yang bisa dicapai oleh seseorang, dinyatakan dalam...


APIKES = Akademi Perekam Informasi Kesehatan

Pendidikan Kesehatan tingkat Akademi dengan kekhususan mempelajari bidang Perekam Informasi...


AROL (Asap Rokok Orang Lain)

Asap yang keluar dari ujung rokok yang menyala atau produk...


ART (Anti Retroviral Therapy )

Satu jenis kelompok obat bagi mereka yang terinfeksi HIV.



katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019

Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian