Kamus Istilah kesehatan » Toleransi Obat

Toleransi Obat

Sebuah kondisi yang ditandai oleh penurunan efek obat pada pemberian berulang. Dalam beberapa kasus, toleransi obat mencapai kebutuhan untuk meningkatkan dosis obat agar mencapai efek yang sama. Toleransi biasanya berkembang dalam hitungan hari sampai minggu, dan dibedakan dari takifilaksis (tachyphlaxis), penurunan yang lebih cepat dalam pengaruh obat. Toleransi dapat merupakan hasil dari beberapa mekanisme, termasuk perubahan dalam metabolisme obat dan perubahan dalam jumlah atau respon dari reseptor.

Berikut ini adalah arti istilah Toleransi Obat yang berarti Sebuah kondisi yang ditandai oleh penurunan efek obat pada pemberian berulang. Dalam beberapa kasus, toleransi obat mencapai kebutuhan untuk meningkatkan dosis obat agar mencapai efek yang sama. Toleransi biasanya berkembang dalam hitungan hari sampai minggu, dan dibedakan dari takifilaksis (tachyphlaxis), penurunan yang lebih cepat dalam pengaruh obat. Toleransi dapat merupakan hasil dari beberapa mekanisme, termasuk perubahan dalam metabolisme obat dan perubahan dalam jumlah atau respon dari reseptor..

gambar Toleransi Obat

Cara download gambar : Tekan gambar di atas beberapa detik sampai muncul menu, kemudian pilih save atau download gambar


Alkohol

Zat yang memproduksi efek ganda pada tubuh: pertama adalah efek...


AMP-KB = Audit Medik Pelayanan Keluarga Berencana

Suatu proses kajian kasus medik KB yang sistematis dan kritis...


Antibiotik

Obat yang menghentikan atau memperlambat pertumbuhanbakteri


backache

nyeri dibagian punggung, terutama daerah lumbosakral atau bagian bawah dari...


Balkesmas (Balai Kesehatan Masyarakat)

Unit pelaksana teknis yang menyelenggarakan upaya kesehatan strata kedua, untuk...


BBLR (Berat Badan Lahir Rendah = Low birth weight)

Bayi yang lahir dengan berat badan kurang dari 2500 gram,...


BBSR (Bayi Berat Sangat Rendah)

Bayi dengan berat lahir kurang dari 2000 gram yang ditimbang...


BIAS = Bulan Imunisasi Anak Sekolah

Bentuk operasional dari imunisasi lanjutan pada anak sekolah yang dilaksanakan...


BKIA = Balai Kesehatan Ibu dan Anak = Mother and Child Health Clinic

Suatu tempat untuk melayani kesehatan bagi Ibu dan anak.


BKJH

Buku Kesehatan Jemaah Haji



katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019

Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian