Kamus Istilah kesehatan » Manik depresif = Gangguan bipolar

Manik depresif = Gangguan bipolar

Kondisi yang ditandai dengan perubahan mood, mania pada saat keparahan tertinggi dan depresi pada saat terendah, seringkali dengan periode suasana hati normal di antaranya. Perubahan mood biasanya dalam satu atau dua hari, dan secara terus-menerus selama minimal seminggu. Ketika dalam siklus depresi, penderita dapat memiliki sebagian atau semua gejala depresi. Ketika dalam siklus mania, penderita dapat sangat aktif, lebih banyak bicara, dan memiliki banyak energi.

Berikut ini adalah arti istilah Manik depresif = Gangguan bipolar yang berarti Kondisi yang ditandai dengan perubahan mood, mania pada saat keparahan tertinggi dan depresi pada saat terendah, seringkali dengan periode suasana hati normal di antaranya. Perubahan mood biasanya dalam satu atau dua hari, dan secara terus-menerus selama minimal seminggu. Ketika dalam siklus depresi, penderita dapat memiliki sebagian atau semua gejala depresi. Ketika dalam siklus mania, penderita dapat sangat aktif, lebih banyak bicara, dan memiliki banyak energi..

gambar Manik depresif = Gangguan bipolar

Cara download gambar : Tekan gambar di atas beberapa detik sampai muncul menu, kemudian pilih save atau download gambar


Abatisasi

Pemberantasan penyakit demam berdarah dengan menaburkan bubuk abate di bak...


Acne Vulgaris = jerawat

Kondisi kulit yang ditandai dengan sumbatan dan peradangan yang melibatkan...


Alat Kesehatan Non Elektromedik Steril

Alat kesehatan yang penggunaannya tidak memerlukan sumber listrik AC atau...


Angka Kelahiran Kasar = Crude Birth Rate (CBR)

Jumlah kelahiran selama 1 tahun tiap 1000 penduduk.


API = Annual Parasite Incidence

Jumlah penderita malaria dengan konfirmasi laboratorium positif terhadap populasi di...


APKESI (Asosiasi Peneliti Kesehatan Indonesia)

Organisasi profesi ilmiah di bidang penelitian dan pengembangan kesehatan.


ATEM = Akademi Teknik Elektromedik

Pendidikan Kesehatan tingkat Akademi dengan kekhususan mempelajari bidang Teknik Elektromedik


Autisme

Kecacatan perkembangan yang kompleks sebagai hasil dari gangguan neurologis yang...


B2P2TOOT

Balai Besar Penelitian dan Pengembangan Tanaman Obat dan Obat Tradisional


bacillary

bacillar,berhubungan dengan atau yang disebabkan oleh basil



katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019

Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian