Kamus Istilah kesehatan » Lupus (Systemic Lupus Erythematosus)

Lupus (Systemic Lupus Erythematosus)

Penyakit kronis atau menahun yang membuat zat imunitas tubuh bereaksi secara berlebihan terhadap rangsangan dan benda asing dari luar yang masuk ke dalam tubuh. Lupus disebut sebagai "autoimmune disease", yaitu penyakit dengan kekebalan tubuh berlebihan; produksi antibodi yang seharusnya normal menjadi berlebihan, sehingga antibodi itu tidak lagi berfungsi menyerang virus, kuman, dan bakteri yang masuk ke dalam tubuh, tetapi justru menyerang sel dan jaringan tubuh.

Berikut ini adalah arti istilah Lupus (Systemic Lupus Erythematosus) yang berarti Penyakit kronis atau menahun yang membuat zat imunitas tubuh bereaksi secara berlebihan terhadap rangsangan dan benda asing dari luar yang masuk ke dalam tubuh. Lupus disebut sebagai "autoimmune disease", yaitu penyakit dengan kekebalan tubuh berlebihan; produksi antibodi yang seharusnya normal menjadi berlebihan, sehingga antibodi itu tidak lagi berfungsi menyerang virus, kuman, dan bakteri yang masuk ke dalam tubuh, tetapi justru menyerang sel dan jaringan tubuh..

gambar Lupus (Systemic Lupus Erythematosus)

Cara download gambar : Tekan gambar di atas beberapa detik sampai muncul menu, kemudian pilih save atau download gambar


AKS

Angka Kecukupan Serat Makanan


Akseptor baru

Pasangan usia subur yang baru pertama kali menggunakan salah satu...


Atherosclerosis

Penumpukan lemak kolesterol pada dinding pembuluh darah arteri sehingga dapat...


Autisme

Kecacatan perkembangan yang kompleks sebagai hasil dari gangguan neurologis yang...


B2P2TOOT

Balai Besar Penelitian dan Pengembangan Tanaman Obat dan Obat Tradisional


bacillary

bacillar,berhubungan dengan atau yang disebabkan oleh basil


Balita (Bawah Lima Tahun = under five years)

Anak yang berusia 0 - 59 bulan


Battra ramuan

Seseorang yang melakukan pengobatan dan/atau perawatan tradisional dengan menggunakan obat/ramuan...


Battra Supranatural

Seseorang yang melakukan pengobatan dan/atau perawatan tradisional dengan menggunakan tenaga...


Bayi

Anak berumur 0-12 bulan



katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019

Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian