Kamus Istilah kesehatan » Kematian maternal (Maternal death)

Kematian maternal (Maternal death)

Kematian seorang perempuan yang sedang hamil atau pada masa 42 hari setelah pengakhiran kehamilan, tanpa memandang durasi dan tempat kehamilan, dengan sebab terkait kehamilan atau manajemen kehamilannya, namun bukan disebabkan kecelakaan.

Berikut ini adalah arti istilah Kematian maternal (Maternal death) yang berarti Kematian seorang perempuan yang sedang hamil atau pada masa 42 hari setelah pengakhiran kehamilan, tanpa memandang durasi dan tempat kehamilan, dengan sebab terkait kehamilan atau manajemen kehamilannya, namun bukan disebabkan kecelakaan..

gambar Kematian maternal (Maternal death)

Cara download gambar : Tekan gambar di atas beberapa detik sampai muncul menu, kemudian pilih save atau download gambar


AKG (Angka Kecukupan Gizi)

Suatu batasan angka kecukupan zat gizi termasuk energi, protein, lemak,...


AKZI = Akademi Gizi

Pendidikan kesehatan tingkat akademi dengan kekhususan mempelajari bidang gizi


Anak penyandang post traumatic syndrome disorder (PTSD)

Trauma pada anak akibat bencana alam, perang, atau kerusuhan, anak-anak...


Anthraks

Penyakit infeksi karena bakteri Bacillus anthracis yang umumnya menjangkiti ternak,...


APE (Arus Puncak Ekspirasi) = Peak Expiratory Flow / Peak Expiratory Flow Rate (PEFR)

Kecepatan ekspirasi maksimal yang bisa dicapai oleh seseorang, dinyatakan dalam...


Askariasis

Penyakit yang disebabkan oleh infestasi parasit Ascaris lumbricoides. Di Indonesia...


Asma

Berasal dari kata Asthma yang diambil dari bahasa Yunani yang...


Atherosclerosis

Penumpukan lemak kolesterol pada dinding pembuluh darah arteri sehingga dapat...


ATRO = Akademi Teknik Radiodiagnostik dan Radiotherapi

Pendidikan Kesehatan tingkat Akademi dengan kekhususan mempelajari bidang teknik Radiodiagnostik...


Baduta (Bawah Dua Tahun = under two years)

Istilah yang digunakan untuk anak yang berusia 0 - 23...



katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019

Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian