Kamus Istilah kesehatan » ICPD (International Conference on Population and Development)

ICPD (International Conference on Population and Development)

Konferensi Kependudukan Dunia yang dilangsungkan di Kairo pada tahun 1994, 179 negara menyetujui bahwa kependudukan dan pembangunan tersambung dan bahwa pemberdayaan perempuan pemenuhan kebutuhan penduduk terhadap pendidikan dan kesehatan, termasuk kesehatan reproduksi, adalah penting untuk kemajuan individu dan keseimbangan pengembangan. Konferensi ini sangat penting dalam menetapkan kerangka internasional yang jelas tentang kesehatan dan hak reproduksi. Dalam kesempatan ini pemimpin-pemimpin dunia, badan-badan PBB dan wakil-wakil NGO menyepakati Plan of Action (Rencana Aksi) yang memasukkan bab tentang kesehatan dan hak reproduksi, serta masalah adolescent/remaja kelompok umur yang selama ini masih diabaikan khususnya dalam pelayanan kesehatan reproduksi.

Berikut ini adalah arti istilah ICPD (International Conference on Population and Development) yang berarti Konferensi Kependudukan Dunia yang dilangsungkan di Kairo pada tahun 1994, 179 negara menyetujui bahwa kependudukan dan pembangunan tersambung dan bahwa pemberdayaan perempuan pemenuhan kebutuhan penduduk terhadap pendidikan dan kesehatan, termasuk kesehatan reproduksi, adalah penting untuk kemajuan individu dan keseimbangan pengembangan. Konferensi ini sangat penting dalam menetapkan kerangka internasional yang jelas tentang kesehatan dan hak reproduksi. Dalam kesempatan ini pemimpin-pemimpin dunia, badan-badan PBB dan wakil-wakil NGO menyepakati Plan of Action (Rencana Aksi) yang memasukkan bab tentang kesehatan dan hak reproduksi, serta masalah adolescent/remaja kelompok umur yang selama ini masih diabaikan khususnya dalam pelayanan kesehatan reproduksi..

gambar ICPD (International Conference on Population and Development)

Cara download gambar : Tekan gambar di atas beberapa detik sampai muncul menu, kemudian pilih save atau download gambar


ADD (Anak Dengan Disabilitas)

Anak dengan disabiltas fisik berusia 5 18 tahun yang mengalami...


Aferesis

Suatu prosedur pengeluaran komponen darah. Jika yang dikeluarkan adalah leukosit,...


AKDR (Alat Kontrasepsi Dalam Rahim (IUD = Intra Uterine Device))

alat kontrasepsi (kontrol kelahiran) yang dimasukkan ke dalam rahim oleh...


Akseptor KB Aktif (Current User = CU)

Akseptor yang pada saat ini memakai kontrasepsi untuk menjarangkan kehamilan...


Antropometri

Secara umum artinya ukuran tubuh manusia. Ditinjau dari sudut pandang...


APGAR

APGAR adalah sebuah pengukuran respon bayi terhadap kelahiran dan kehidupan...


APIKES = Akademi Perekam Informasi Kesehatan

Pendidikan Kesehatan tingkat Akademi dengan kekhususan mempelajari bidang Perekam Informasi...


APN (Asuhan Persalinan Normal)

Asuhan kebidanan pada persalinan normal yang mengacu kepada asuhan yang...


ARV = Antiretroviral

Obat-obat yang bekerja melawan retrovirus (misalnya HIV)


backache

nyeri dibagian punggung, terutama daerah lumbosakral atau bagian bawah dari...



katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019

Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian