Kamus Batak indonesia » balok

balok

parit yang menandakan batas, batas, watas. marbalokhon, berwataskan. parbalohan, perbatasan. hotang pamalok, seutas rotan dengan mana orang menarik garis lurus di ladang untuk membuat parit-parit kecil antara batang-batang padi. hombar balok, tetangga terdekat, yang berbatasan langsung. paorot balok, menggeser patok batas. balokbalok, uang atau cincin dari pasien kepada datu agar penyakit itu tidak menular pada dukun. hau balok, pembidangan dari balok-balok besar di atas mana rumah dibangun (Angkola)

Apa arti bahasa batak dari kata balok? Arti bahasa batak balok adalah parit yang menandakan batas, batas, watas. marbalokhon, berwataskan. parbalohan, perbatasan. hotang pamalok, seutas rotan dengan mana orang menarik garis lurus di ladang untuk membuat parit-parit kecil antara batang-batang padi. hombar balok, tetangga terdekat, yang berbatasan langsung. paorot balok, menggeser patok batas. balokbalok, uang atau cincin dari pasien kepada datu agar penyakit itu tidak menular pada dukun. hau balok, pembidangan dari balok-balok besar di atas mana rumah dibangun (Angkola)

gambar balok

Cara download gambar : Tekan gambar di atas beberapa detik sampai muncul menu, kemudian pilih save atau download gambar


adop

I. berhadapan (= dompak) . di adopan ni, di muka,...


ale

hai, sebuah interjeksi yang selain berdiri sendiri juga di muka...


ambitan

= tanggurung, (And).


amis

lapisan kayu yang dibawah kulit, gubal.


ampal

= ambal. ampal tu jae, ampal tu julu songon hotuk...


ampar

mampar, tersebar, terserak-serak (ternak, manusia, benda, desa, d.l.l). mampar roha,...


ampilas

angin puting beliung yang keras.


babolhas

sejenis pohon perdu yang daunnya dipergunakan untuk penangkal (sipatolhas begu)...


badoar

sejenis rotan yang menyerupai buarbuar.


baen

= bahen.



katakamus.id merupakan situs referensi untuk mencari kata, makna kata dan arti kata! © 2019

Tentang Kami | Disclaimer | Privacy Policy| Keyword Pencarian